Berikut 4 Jenis Mobil Molen Serta Spesifikasinya Yang Merajai Pasar Indonesia


Mobilkuhino.blogspot.com - Hai sobat otomotif sekalian lama tidak pernah memperbaharui blog ini, dengan informasi yang menarik teraikt dengan dunia truck. Kali ini saya sempatkan untuk menulis artikel mengenai daftar jenis mobil molen yang beroperasi di Indonesia, serta spesifikasinya

Mobil molen kerap juga di kenal dengan mobil mixer, yaitu mobil yang kerap digunakan oleh para kontaktor bangunan dalam membantu pekerjaan-pekerjaan proyeknya.

Keberadaan mobil molen sangat membantu pekerjaan manusia. Bahkan truck mixer ini sangat di butuhkan. Kita bisa lihat hampir seluruh pekerjaan proyek yang kapitas besar di bantu oleh mobil molen. Mengapa ? sebab pekerjaan bisa lebih cepat selesai jika ada mobil truck molen seperti itu.

Di tambah lagi, pekerjaan proyek hampir memiliki deadline cepat. Jadi dapat di pastikan tanpa mobil molen para tukang bangunan tidak bisa berbuat banyak. hehehe...ini hanya opini saja.

Ok langsung saja kita ke tujuan artikel ini.

Daftar Mobil Molen Yang Beroperasi di Indonesia Beserta Harganya

Hino 130 HD Mixer New ( series 300 )

 

Spesifikasi : 


Performa
Kecepatan Maksimum : 103 (km/jam)
Daya Tanjak (tan Ø) : 39,6
Model Mesin

Model : W04D-TR
Tipe : Mesin Diesel 4 Langkah Segaris; Direct Injection; Turbo Charge Intercooler
Tenaga Maksimum (PS/rpm) : 130/2.700
Torsi Maksimum (Kgm/rpm) : 38/1.800
Jumlah Silinder : 4
Diameter x Langkah Piston (mm) : 104 x 118
Isi Silinder (cc) : 4.009
Kopling

Tipe : Pelat Kering Tunggal; Hydraulic Operation
Diameter Cakram : 300 mm
Transmisi

Tipe : RE50
Perbandingan Gigi :
C :
ke-1 : 5,342  
ke-2 : 2,975
ke-3 : 1,604
ke-4 : 1,000
ke-5 : 0,712
ke-6 :
ke-7 :
ke-8 :
Mundur 4,970
Kemudi

Tipe : Power Steering (Recirculating Ball Screw)
Minimal Radius Putar : 6,7
Sumbu

Belakang : Full Floating Type, Single Reduction, Single Speed by Hypoid Gear
Depan : Reverse Elliot, I-Section Beam
Perbandingan Gigi Akhir : 6,428
Sistem Penggerak : Rear, 4 x 2
Rem

Rem Utama : Vacuum Servo dengan Sirkuit Ganda; Dilengkapi Booster
Rem Pelambat : Dengan Pipa Gas Buang
Rem Parkir : Internal Expanding; Output Shaft Transmisi
Roda & Ban

Ukuran Rim : 16 x 6.00GS-127
Ukuran Ban : 7.50-16-14PR
Jumlah Ban : 6 (+1 Cadangan)
Suspensi

Depan & Belakang : Rigid Axle dengan Pegas Daun Semi Elliptic dilengkapi Shock Absorber
Sistim Listrik Accu

Accu : 12V-100Ah (Battery Tunggal)

Tangki Solar

Kapasitas : 100 lt
Dimensi (mm)

Jarak Sumbu Roda : 3.380
Cabin to End : 2.900
Total Panjang : 6.026
Total Lebar : 1.945
Total Tinggi : 2.165
Lebar Jejak Depan : 1.455
Lebar Jejak Belakang : 1.480
Julur Depan : 1.066
Julur Belakang : 1.580
Berat Chassis (kg)

Depan : 1.419
Belakang : 936
Berat Kosong : 2.355
GVWR / GCWR : 8.250


Hino FM 260 JM With Mixer

 

Performa 
Kecepatan Maksimum : 86 (km/jam)
Daya Tanjak (tan Ø) : 47,1
Model Mesin
Model : J08E - UF
Tipe : Mesin Diesel 4 Langkah Segaris; Direct Injection; Turbo Charge Intercooler
Tenaga Maksimum (PS/rpm) : 260/ 2.500
Torsi Maksimum (Kgm/rpm) : 76/ 1.500
Jumlah Silinder : 6
Diameter x Langkah Piston (mm) : 112 x 130
Isi Silinder (cc) : 7684
Kopling
Tipe : Pelat Kering Tunggal dengan Coil Spring; Hydraulic Operation; Dilengkapi dengan Clutch Booster
Diameter Cakram : 380 mm
Transmisi
Tipe : ZF 9S 1110TD
Perbandingan Gigi :
C : 12,728
ke-1 : 8,829
ke-2 : 6,281
ke-3 : 4,644
ke-4 : 3,478
ke-5 : 2,538
ke-6 : 1,806
ke-7 : 1,335
ke-8 : 1,000
Mundur 12,040
KemudiTipe : Integral Power Steering
Minimal Radius Putar : 7,6 m
Sumbu
Belakang : Full Floating type with Hypoid Gear
Depan : Reverse Elliot - I Section Beam
Perbandingan Gigi Akhir : 6,428
Sistem Penggerak : Rear, 6 x 4
Rem
Rem Utama : -
Rem Pelambat : -
Rem Parkir : -
Roda & Ban
Ukuran Rim : 20 x 7,00T - 162
Ukuran Ban : 10,00 - 20 - 16PR
Jumlah Ban : 10(+1)
Suspensi
Depan & Belakang : Rigid Axle dengan Leaf Spring Semi Elliptic; Dilengkapi Single Acting Shock Absorber & Trunnion Suspension Type. Rigid Axle dengan Leaf Spring Semi Elliptic
Sistim Listrik Accu
Accu : 12V - 65Ah x2



Hino FM 285 JM New

PerformanceKecepatan Maksimum : 88 (Km/jam)
Daya Tanjak (tan Ø) : 67
Model MesinModel : J08E-WK
Tipe : Mesin Diesel 4 Langkah Segaris; Direct Injenction; Turbo Charger Intercooler, Common Rail
Tenaga Maksimum (PS/rpm) : 285 / 2500
Torsi Maksimum (Kgm/rpm) : 91 / 1500
Jumlah Silinder : 6
Diameter x Langkah Piston (mm) : 112 x 130
Isi Silinder (cc) : 7684
KoplingTipe : Pelat Kering Tunggal dengan Coil Spring
Diameter Cakram : 380 mm
TransmisiTipe : M009DD
Perbandingan Gigi : -
C : 14.056
ke-1 : 9.647
ke-2 : 6.993
ke-3 : 5.021
ke-4 : 3.636
ke-5 : 2.653
ke-6 : 1.923
ke-7 : 1.380
ke-8 : 1.000
Mundur 13.636
Kemudi
Tipe : Integral Power Steering
Minimal Radius Putar : 7.4 m
SumbuBelakang : Full Floating Tipe Hypoid Gear
Depan : Reverse Elliot, I-Section Beam
Perbandingan Gigi Akhir : 6.428
Sistem Penggerak : Rear 6 x 4
Roda & BanUkuran Rim : 20X7.50V-165
Ukuran Ban : 11.00-20-16PR
Jumlah Ban : 10 + 1(Cadangan)
SuspensiDepan & Belakang : Rigid Axle dengan Pegas Daun Semi Elliptic & Tipe Trunnion Suspensi, Rigid Axle dengan Pegas Daun Semi Elliptic
Sistim Listrik Accu
Accu : 12V-65AH×2

Tangki SolarKapasitas : 200 Lt
Dimensi (mm)
Jarak Sumbu Roda : 3280+1350
Dimensi (mm)
Cabin to End : 3125
Total Panjang : 7445
Total Lebar : 2490
Total Tinggi : 2785
Lebar Jejak Depan : 2050
Lebar Jejak Belakang : 1860
Julur Depan : 1280
Julur Belakang : 1535
Berat Chassis (kg)
Depan : 3200
Belakang : 4100
Berat Kosong : 7300
GVWR : 26000




Mobil Molen Hino Terbaru GY 350 PU New

mobil molen hino terbaru
Screenshoot by https://www.viva.co.id

PerformanceKecepatan Maksimum : 103 (Km/jam)
Daya Tanjak (tan Ø) : 48,2
Model MesinModel : P11C-VP
Tipe : Mesin Diesel 4 Langkah Segaris; Direct Injenction; Turbo Charger; Intercooler, Common Rail
Tenaga Maksimum (PS/rpm) : 350 / 2100
Torsi Maksimum (Kgm/rpm) : 134 / 1500
Jumlah Silinder : 6
Diameter x Langkah Piston (mm) : 122 x 150
Isi Silinder (cc) : 10520
KoplingTipe : Pelat Kering Tunggal, dengan Coil Spring
Diameter Cakram : 430 mm
TransmisiTipe : M009OD
Perbandingan Gigi : -
C : 10,178
ke-1 : 6,986
ke-2 : 5,063
ke-3 : 3,636
ke-4 : 2,633
ke-5 : 1,921
ke-6 : 1,392
ke-7 : 1,000
ke-8 : 0,724
Mundur 9,874
KemudiTipe : Integral Power Steering
Minimal Radius Putar : 11 m
SumbuBelakang : Full Floating Tipe Hypoid Gear
Depan : Reverse Elliot, I-Section Beam
Perbandingan Gigi Akhir : 5,857
Sistem Penggerak : Rear 8 x 4
Roda & BanUkuran Rim : 20 X 7.50V-165
Ukuran Ban : 11.00-20-16PR
Jumlah Ban : 12 + 1 (Cadangan)
SuspensiDepan & Belakang : Rigid Axle Dengan Pegas Daun Semi-elliptic dilengkapi dengan Single Action Shock Absorber & Trunion Suspensi, Rigid Axle Dengan Pegas Daun Semi Eliptic
Sistim Listrik Accu
Accu : 12V-65Ah x 2

Tangki SolarKapasitas : 200 Lt
Dimensi (mm)Jarak Sumbu Roda : 1850 + 3430 + 1350
Cabin to End : 5225
Total Panjang : 9295
Total Lebar : 2490
Total Tinggi : 2930
Lebar Jejak Depan : 2050
Lebar Jejak Belakang : 1860
Julur Depan : 1380
Julur Belakang : 1285
Berat Chassis (kg)
Depan : 5360
Belakang : 3700
Berat Kosong : 9060
GVWR : 33000

Mitsubishi Fuso FJ2528 (Fuso 6x4)

Mobil truck molen
Screenshoot by kbfuso
Dimensi 
Jarak Sumbu Roda        4.950   
Panjang Keseluruhan        7.460   
Lebar keseluruhan     2.490   
Tinggi keseluruhan     2.975   
Tinggi minimal dari tanah     234   
Jarak roda depan kiri-kanan     1.460   
Jarak roda belakang kiri-kanan     1.050

Berat
Berat Chassis     8.040   
Max G.V.W     25.000

Kemampuan
Kecepatan maksimum     90   
Daya tanjak dengan max G.V.W     62.7

Mesin

Model        6S20 2O5   
Tipe        Compression ignition, four stroke, direct injection, Turbo charged intercooler (air to air) engine   
Diameter X langkah     102x130   
Jumlah silinder    
Isi S silinder    
Daya maksimum     280/2200   
Torsi maksimum     112/1200-1600   
Isi Silinder    
Isi Silinder


Transimisi

Model        G131   
Tipe        9 forward & 1 Rev   
Perbandingan gigi        Crawler:14.570, 1st:9.480, 2nd:6.640, 3rd:4.820, 4th:3.670, 5th:2.590, 6th:1.810, 7th:1.320, 8th:1.000 Rev - 13.860   
Kopeling

Suspensi
Depan        Front: Parabolic - Multi Leaf String   
Belakang        Inverted Semi Elliptic (Bogie) - Multi Leaf Spring

Rem
Rem kaki     Pneumatic, Foot operated, Dual Line Acting on all wheels   
Rem Tangan     Pneumatically operated Spring Brake Actuator Acting on Rear Axie   
Rem Pembantu     Exhaust Brake   

Sistem kelistrikan
Tegangan  Accu      2x12V - 120Ah


Demikianlah 4 jenis mobil molen serta spesifikasinya yang banyak beroperasi di Indonesia, nah bagi anda yang mencari informasi terkait mobil molen atau mobil mixer semoga apa yang di posting ini bisa mememnuhi kebutuhan anda. Terima kasih !

Spesifikasi Dan Harga Beberapa Motor Trail Yang di Pasarkan di Indonesia


Motor Trail - Tahu tidak bahwa di Indonesia sendiri memiliki beberapa varian motor trail ? mereka yang memiliki hobbi berkendara dengan gaya extreem, senang akan adventure bermotor, senang melewati medan-medan berat, terjal nan berbatu. Kini saatnya anda bisa melirik beberapa jenis motor trail.

Saat ini motor trail di Indonesia yang lagi booming merupakan produk dari industri bermotor yang telah di kenal luas di masyarakat. Seperti Kawasaki, Suzuki, KTM, Yamaha serta Viar.

Seperti pada Perkembangan motor bebek, motor matik, maupun motor sport, motor trail pun memiliki pengguna yang cukup fanatik. Bahkan bisa di bilang sangat fanatik. Mereka yang memiliki motor trail bukan hanya menggunakan motor ini untuk berkendara saja, Namun mengendarai motor trail lebih dari pada itu, Mereka yang senang akan olahraga adrenalin. Motor trail bisa menjadi salah satu sarana mewujudkan hobbinya tersebut.

Desain simple namun sangat tangguh di medan off road maupun di jalan umum.  Tentu semua keistimewaan yang di miliki tersebut, pantaslah ia di banderol dengan harga yang lebih dari pada motor lain. Yuk sobat mobilkuhino kita simak saja spesifikasi beberapa merk motor trail yang tenar di Indonesia beserta harganya.

Spesifikasi Serta Harga Beberapa Motor Trail Terbaru

1. Motor Trail Kawasaki KLX 150BF SE

motor trail
Screenshoot by http://product.kawasaki-motor.co.id
Motor ini merupakan motor cross keluaran dari pabrik Kawasaki dengan kapasitas mesin 150 cc, berpendingin air-cooled, 4 tak single silinder, dengan perbandingan kompresi mesin 9,5 : 1 dengan piston serta stroke yang berdiameter 58.0 x 54.4 mm.

Dengan spesifikasi mesin seperti itu membuat motor Kawasaki KLX 150BF SE ini mampu menghasilkan tenaga sebsar 8.6 KW (12 PS) / 8,000 rpm dengan torsi 11,3 N.m ( 1,2 kgf.m )/ 6.500 rpm.

Motor trail kawasaki KLX ini di banderol dengan harga 32, 5 jt

2. Motor Trail Kawasaki KLX 150 BF

harga motor trail KLX
Screenshoot dari http://product.kawasaki-motor.co.id
Jika di lihat dari harga dengan varian di atas, bisa di bilang bahwa Kawasaki KLX 150BF merupakan adik dari KLX 150BF SE,

Untuk spesifikasi mesin serta CC tidak ada yang berbeda sekali, adapun yang membedakan adalah suspensi sebab tipe ini jenis inverted fork dengan diameter 35 mm di bagian depan dan Uni Trak, serta 5-Way adjustable preload pada bagian belakangnya.

Tipe ini di banderol dengan harga  : Rp 30.900.000,-

3. Motor Trail Kawasaki KLX 150

spesifikasi motor trail KLX
Screenshoot dari http://product.kawasaki-motor.co.id

Tipe ini merupakan keluaran terbaru, di lihat dari body, motor ini sedikit lebih ramping dan ringan di bandingkan dengan varian sebelumnya, namun mesin masih tetap 150 cc, jadi tenaganya tidak perlu di ragukan.

Sangat sesuai untuk jiwa dan kawula muda di Indonesia yang memiliki fisik lebih kecil di bandingkan dengan orang barat.

Kawasaki KLX 150 dengan model headlamp lebih kecil dan visor lebih lebar, hingga kesan yang di timbulkan lebih stylish untuk motor offroad. Bagian shroud-nya juga terlihat lebih runcing.
Tampilan tail, lampu sein, spatboard lebih sederhana di bandingkan KLX versi sebelumnya dengan penggunaan muffer baru hingga nampak lebih gesit di tunggangi.


Harga : Rp. 28,8 jt 

Untuk di Indonesia sendiri motor trail Kawasaki KLX memiliki beberapa tipe seperti,
  • Kawasaki KLX 250 : Rp 63 jt
  • Kawasaki New KLX 150 :Rp. 35,9 jt
  • Kawasaki KLX 150 BF SE Extreme : Rp. 34, 5 jt

4. Motor trail Suzuki RM-Z450

harga motor trail suzuki RM-Z450
Screenshoot dari http://www.suzukimotorcycles.com.au

Persaingan di industri otomotif, membuat produsen motor suzuki juga meluncurkan motor trail dengan tipe RM-Z450, Mari kita lihat sekilas spesifikasinya !

Rangka twinspar dan lengan ayun menggunakan aluminium, ini kemudian sangat berpengaruh kepada keringanan kendaraan. Di tambah dengan garpu suspensi garapan showa BFRC atau Balance Free Rear Cushion seperti yang di miliki oleh suzuki GSX-R1000R yang akan menciptakan kehandalan di medan ekstrem.

Sedangkan untuk cengkraman dan saya deselerasi, di gunakan piringan rem yang lebar di lengkapi dengan master silinder edisi yang baru. Hingga kita bisa merasakan cengkraman roda yang pakem di tunjang dengan ban Bridgestone X30 dengan velg berbahan aluminium.
Motor trail ini merupakan pabrikan asal jepang, ia merubah saluran udara dan injeksi secara elektronik.

Untuk harga motor ini di banderol sejumlah :Rp 122 juta


5. Motor Trail Yamaha WR250R

Motor Trail Yamaha WR250R
Screenshoot dari https://www.yamaha-motor.com.au

Nah kali ini kita lihat harga serta spesifikasi motor trail Yamaha WR250R. Tidak hanya motor bebek atau matik, kini Yamaha membidik juga peluang di bidang motor cross, Bagaimanakah speck yang di miliki ?

Yamaha WR250R mesin 4 tak, satu silinder, DOHC 4 katup, berpendingin cairan juga, mampu memberikan tenaga 30,7 Ps pada putaran 10.000 rpm. Sedangkan untuk kekuatan torsi berada pada 23,7 Nm pada putaran 8000 rpm,

Nah untuk harga, di di pasarkan Rp. 93 juta


6. Motor Trail KTM 250 SX-F

Motor Trail KTM 250 SX-F
Screenshoot dari http://www.motorcycle-usa.com

Motor yang satu ini merupakan hasil pabrikan dari Austria dengn mesin 250 cc, dari penampilan KTM 250 SX F ini sepertinya tidk mau ketinggalan dari motor cross yang lain. Tampilan yang menitik beratkan pada bentuk grafis serta lekukan yang tajam, menjadikannya begitu sangar di arena balapan.

Sedangkan untuk bahan body menggunakan rangka sentral tube chrome Molybdenum steel yang kokok nan kuat, namun tetap saja ringan utnuk di pacu.
Roda yang di miliki berukuran 80 / 100 R21 di depan dan 110 / 90 R 19 di belakang. Amat serasi dengan tinggi motor 385 mm.

Lanjut kepada spesifikasi mesin motor trail KTM 250 SX-F memiliki 2-stroke, dengan silinder tunggal, konfigurasi katup SOHC (Camshaft Tunggal), dan bersistem pendingin Liquid Cooling.
Kapasitas mesin seperti itu, KTM ini memiliki kecepatan 158 km/jam, di tambah dengan suspensi bersistem USD WP Suspension di depan serta WP Suspension di bagian belakang.
Kapasitas bahan bakar, 7.5 liter.

Untuk harga ia di pasarkan : Rp 115,4 Jutaan

7. Motor Trail Viar Cross X200 

harga Motor Trail Viar Cross X200
Screenshoot dari http://www.viar.co.id
Viar bukanlah pemain baru dalam pemasaran kendaraan roda 2 di Indonesia, Suda ada besutan motor bebek yang pernah di keluarkannya. Kini Viar turut juga memproduksi motor trail dengan harga yang lebih murah di bandingkan dengan ,motor trail dari merk lain.

Viar di kenal di masyarakat memiliki harga kjendaraan yang lebih enteng di bandingkan dengan motor lain, hal itu bukan saja motor cross tetapi pada motor bebek dan sport nyapun bisa di bilang sangat cocok bagi yang berkantong pas-pasan. Harga : Rp. 22,7 jt (OTR Jakarta)

Nah untuk spesifikasi detailnya silahkan langsung di lihat di bawah ini :

Spesifikasi Viar Cross X 200

Mesin
Tipe     4 Langkah, SOHC
Kapasitas     198,8 cc
Diameter x Langkah     65.5 x 59 mm
Tenaga Maksimum     11KW / 7500rpm
Torsi Maksimum     15N.m / 6000rpm
Sistem Starting     Electric starter & kick stater
Gigi Transmisi     5 Kecepatan
Sistem Pengapian     CDI – DC
Kopling     Manual, Multiplate Wet Clutch

Dimensi
Panjang X Lebar X Tinggi     2065 x 760 x 1115 mm
Jarak Sumbu     1350 mm
Jarak Terendah Ke Tanah     225 mm
Kapasitas Tangki Bahan Bakar     5.5 Liter
Berat Kosong     117 kg
Tinggi Tempat Duduk     890 mm

Kaki-kaki
Tipe Suspensi Depan     Upside Down
Tipe Suspensi Belakang     Monoshock Unitrack System
Rem Depan     Disc Brake
Rem Belakang     Disc Brake
Ukuran Ban Depan     80/100-21
Ukuran Ban Belakang     100/100-

Demikianlah informasi beberapa motor trail terkait dengan harga serta spesifikasi yang ada di pasar Indonesia. Tentu apa yang di sajikan ini, tidaklah merangkum semua tipe dan jenis motor trail tersebut. Ini hanya beberapa yang sempat admin posting.

Nah untuk sobat-sobat pecinta motor cross, semoga informasi ini bermanfaat bagi anda. Untuk harga yang di cantumkan itu adalah harga OTR dari pusat dealer, hal ini bisa jadi berbeda dengan harga yang di tawarkan ketika berada di daerah anda yang jauh dari Jabodetabek. Terima kasih

Melihat Lebih Dekat Variasi Mobil Truck Yang Juara Umum di Ajang KAMT


variasi mobil truck


Variasi Mobil Truck - Kali ini di hari sabtu yang cerah ini. mobilku hino akan membagikan foto variasi mobil truck. Sebagaimana kita ketahui dunia modifikasi bukan saja didominasi oleh mobil mobil passenger, tetapi bagi kalangan truck tidak mau ketinggalan.

Truck yang pada esensinya di ciptakan untuk membantu pengoperasian usaha, mengangkut beban beban berat, yang tak ayal medan yang di lalui pun cukup beragam. Tidak peduli medan berlumpur, berbatu, terjal maupun curam segalanya di lintasi.

Jika kita melihat variasi mobil truck yang akan di sajikan ini hampir kita akan tercengang. Mungkinkah truck yang mewah demikian akan di gunakan untuk mengangkut pasir, bebatuan, atau beban berat lainnya yang pastinya penuh lumpur dan kotor.

Salah satu variasi mobil truck yang di nobatkan juara umum dalam Kontes Akbar Modifikasi Truck ( KAMT ) yang di adakan di Yogyakarta pada tahun 2016 lalu, yaitu truck jenis Mitsubishi Fuso Colt diesel FE 74 HD.

Variasi mobil truck yang satu ini di rakit oleh Jerry Sujari bersama dengan beberapa rekan setimnya. Dari informasi yang di dapat bahwa biaya yang di habiskan untuk modifikasi mobil truck canter ini sampai 300 juta.

Di kerjakan dalam rentang waktu 1 tahun, dan di beri nama Scania seperti yang tercantum di bagian atas trucknya.

Jika di lihat sepintas wajah mobil ini mirip Transformer (film mobil robot asal Amerika Serikat ) yang sempat booming, namun meski begitu ciri Indonesianya pun tetap ada.

Ok Langsung saja kita lihat secara langsung, detail detail variasi dan modifikasi yang di cangkokkan ke mobil truck ini.


Melihat Hasil Variasi Mobil Truck Yang Juara Umum di Ajang KAMT


modifikasi truck canter

Waran hijau scotlight yang di padukan dengan hitam serta merah dengan balon lampu depan variasi membuatnya nampak terlihat mirip transformer.


variasi mobil truck terbaru

Bagian kap depan di bawah kaca di buatkan tingkap yang bisa buka tutup.


variasi mobil truck paling mahal

Sticker yang di tempelkan di kaca samping seakan tidak mau meninggalkan identik dunia truck Indonesia yang hobbi menempelkan kata-kata lucu di bagian eksterior mobilnya.


modifikasi canter


Di bungkus dengan pelek chrome yang menambah kesan bahwa dia memang mewah.

modifikasi truck mitsubishi










Warna bagian interior yang di padupadankan dengan exteriornya. 


gambar modifikasi truck

Variasi mobil truck yang satu ini bukan saja di pusatkan pada tampilan body semata, namun peletakan sound system yang hampir menghiasi bagian plafonnya. Hampir bisa di bayangkan bagaimana jika kita berada di dalamnya sembari membunyikan musik ?!


contoh modifikasi truck


Peletakan sirip di bagian bawah bak.


modifikasi dan variasi truck yang paling bagus















Jok sporty yang ada di dalamnya memberi kesan bahwa siapapun yang mengemudikan truck ini akan di buat merasa nyaman. Di lengkapi dengan rak minuman yang ad di samping joknya.


Demikianlah variasi mobil truck yang menjadi juara umum di ajang Kontes Akbar Modifikasi Truck atau yang di singkat ( KAMT ) yang di adakan di Yogyakarta pada tahun 2016 lalu.